Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Formasi PPPK Teknis Kemendagri 2023 untuk D4 hingga S1 dan Tugasnya

Berikut adalah formasi PPPK Teknis Kemendagri 2023 disertai dengan kualifikasi pendidikan dan tugasnya.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Nuryanti
zoom-in Formasi PPPK Teknis Kemendagri 2023 untuk D4 hingga S1 dan Tugasnya
https://infocasn.kemendagri.go.id/
Surat Pengumuman Kemendagri Nomor 800.1.2/4992/SJ tentang Seleksi PPPK Tenaga Teknis Kemendagri tahun 2023. 

9. Ahli Pertama - Statistisi

Kualifikasi Pendidikan: S1 Statistik; S1 Statistika; S1 Statistika Dan Sains Data; S1 Matematika

Tugas Jabatan: Melaksanakan pengelolaan penyelenggaraan Kegiatan Statistik sesuai uraian kegiatan jenjang Ahli Pertama

10. Ahli Pertama - Surveyor Pemetaan

Kualifikasi Pendidikan: S1 Teknik Geodesi; S1 Teknik Geomatika; S1 Geografi; S1 Geografi Lingkungan; S1 Perencanaan Wilayah Dan Kota; S1 Kartografi Dan Penginderaan Jauh

Tugas Jabatan: Melaksanakan kegiatan penyelenggaraan informasi geospasial, pembinaan penyelenggaraan informasi geospasial, dan pembangunan infrastruktur informasi geospasial sesuai uraian kegiatan jenjang Ahli Pertama

(Tribunnews.com, Widya)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas