KY Umumkan 43 Orang Calon Hakim Agung dan Ad Hoc MA yang Lolos Seleksi Kualitas
Jumlah yang dibutuhkan adalah 13 orang untuk dibagi ke beberapa kamar, termasuk kamar pidana dan kamar tata usaha negara (TUN) khusus pajak.
Penulis: Rizki Sandi Saputra
Editor: Erik S
2. Hari Sugiharto Direktur Pembinaan Tenaga Teknis Administrasi Peradilan TUN
3. Mukhlis Wakil Rektor Universitas Malikussaleh
4. Mustamar Inspektur Wilayah III Badan Pengawas MA RI
V. Kamar Tata Usaha Negara (Khusus Pajak)
1. Ali Hakim Ketua Pengadilan Pajak
2. Budi Nugroho Hakim Pengadilan Pajak
3. Diana Malemita Ginting Auditor Utama Pada inspektorat II Itjen Kementerian Keuangan
4. Doni Budiono Pengacara pada PDB Law Firm
5. Hari Sih Advianti Hakim Pengadilan Pajak
6. Tri Hidayat Wahyudi Hakim Pengadilan Pajak
7. Widodo Tenaga Ahli pada Baleg DPR RI
8. Yosephine Riane Ernita Rachmasari Hakim Pengadilan Pajak
Seleksi Hakim Ad Hoc Hak Asasi Manusia di MA RI Tahun 2024
Nomor: 08/PENG/PIM/RH.01.02/02/2024
1. Agus Budianto Dosen Fakultas Hukum Universitas Pelita Harapan
2. Binsar M. Gultom Hakim Tinggi PT DKI Jakarta
3. Bonifasius Nadya Arybowo Hakim Ad Hoc Tipikor pada PN Bandung
4. Darwis D. Marpaung Pengacara pada Ulises Tampuboloen dan Associates
5. Mochammad Agus Salim Dosen S-2 FH Universitas Trisakti
6. Suratin Eko Supono ASN pada Kanwil Kementerian Hukum dan HAM DKI Jakarta
Nantinya keseluruhan nama yang lolos itu kata Taufiq, akan menjalani tes lanjutan yakni kesehatan dan kepribadian.
Sementara, bagi yang lolos namun tidak mengikuti tes kesehatan dan kepribadian akan secara otomatis gugur dari tahapan seleksi.
"Seleksi kesehatan dan kepribadian diperkirakan akan dilaksanakan pada Minggu ke-4 April tahun 2024," ujar Taufiq.