20 Universitas Terbaik di Indonesia 2024 versi Webometrics: ITB, UB dan Unair Masuk 5 Besar
Inilah daftar 20 Universitas terbaik di Indonesia tahun 2024 versi Webometrics, terdapat 17 PTN dan 3 PTS terbaik, UI masih tempati urutan pertama.
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Wahyu Gilang Putranto
Dok. Humas UI
Ilustrasi mahasiswa Wisudawan Wisudawati di Universitas Indonesia - Inilah daftar 20 Universitas terbaik di Indonesia tahun 2024 versi Webometrics, terdapat 17 PTN dan 3 PTS terbaik, UI masih tempati urutan pertama.
7. Universitas Sebelas Maret (UNS)
- Ranking dunia: 1026
- Impact rank: 486
- Openness rank: 907
- Excellence Rank: 2238
8. Universitas Diponegoro (UNDIP)
- Ranking dunia: 1090
- Impact rank: 622
- Openness rank: 839
- Excellence Rank: 2241
9. Institut Teknologi Sepuluh November (ITS)
- Ranking dunia: 1114
- Impact rank: 841
- Openness rank: 1123
- Excellence Rank: 1003
10. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
- Ranking dunia: 1126
- Impact rank: 431
- Openness rank: 833
- Excellence Rank: 2634
11. Universitas Hasanudin (Unhas)
- Ranking dunia: 1199
- Impact rank: 1019
- Openness rank: 1217
- Excellence Rank: 1946
12. Telkom University
- Ranking dunia: 1225
- Impact rank: 598
- Openness rank: 1441
- Excellence Rank: 2509
13. Universitas Syiah Kuala
- Ranking dunia: 1366
- Impact rank: 1393
- Openness rank: 1512
- Excellence Rank: 2013
Berita Rekomendasi
14. Universitas Sumatera Utara (USU)
- Ranking dunia: 1499
- Impact rank: 1196
- Openness rank: 1213
- Excellence Rank: 2582
15. Universitas Bina Nusantara
- Ranking dunia: 1530
- Impact rank: 1837
- Openness rank: 2150
- Excellence Rank: 1935
16. Universitas Andalas (Unand)
- Ranking dunia: 1758
- Impact rank: 1067
- Openness rank: 1470
- Excellence Rank: 3214
17. Universitas Padjadjaran Bandung (Unpad)
- Ranking dunia: 1762
- Impact rank: 506
- Openness rank: 8370
- Excellence Rank: 1815
18. Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed)
- Ranking dunia: 1834
- Impact rank: 514
- Openness rank: 1600
- Excellence Rank: 4096
19. Universitas Negeri Semarang (Unnes)
- Ranking dunia: 1848
- Impact rank: 985
- Openness rank: 1032
- Excellence Rank: 3646
20. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY)
- Ranking dunia: 1873
- Impact rank: 1360
- Openness rank: 1689
- Excellence Rank: 3117
Lebih lengkap teerkait peringkat selanjutnya kampus terbaik di Indonesia dapat dilihat pada link berikut:
Link Daftar Universitas Terbaik di Indonesia 2024 versi Webometrics: KLIK
(Tribunnews.com/Muhammad Alvian Fakka)