25 Contoh Soal Wawancara PPK Pilkada 2024 Lengkap dengan Kunci Jawaban
Berikut contoh soal wawancara PPK Pilkada 2024 lengkap dengan kunci jawaban, dapat menjadi materi belajar peserta untuk mendapat gambaran soal.
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Whiesa Daniswara
Meningkatkan kesadaran politik pada masyarakat melalui sosialisasi, rapat, media edukasi, atau media sosial.
23. Ketika ada kebijakan KPU yang secara tiba-tiba mengeluarkan surat keputusan, surat perintah, atau surat edaran yang tidak sesuai dengan pendapat maupun pandangan Anda, bagaimana sikap Anda?
Kunci Jawaban:
Saya akan melakukan evaluasi terlebih dahulu terhadap kebijakan yang dikeluarkan. Saya akan mencoba memenuhi tujuan dan alasan di balik kebijakan tersebut serta potensi dampaknya terhadap proses pemilihan umum atau Pilkada serentak nantinya, kemudian saya akan mencoba berdiskusi dengan sesama anggota PPK untuk mendengar pandangan mereka tentang kebijakan tersebut.
24. Bagaimana proses rekapitulasi perolehan suara?
Kunci Jawaban:
Proses pelaksanaan pungut hitung dan rekapitulasi suara dilakukan di Tempat Pemungutan Suara (TPS). Rekapitulasi dilakukan secara terbuka setelah PPK menerima kotak suara tersegel. Secara singkat, tata cara rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara, yaitu:
- Menyiapkan formulir rekapitulasi.
- Membuka kotak suara tersegel.
- Mengeluarkan dan membuka sampul tersegel dari kotak suara.
- Menempelkan formulir yang diperlukan pada papan rekapitulasi.
- Meneliti dan membaca dengan cermat data jumlah pemilih, penggunaan surat suara, perolehan suara sah dan tidak sah dalam formulir yang disediakan.
- Membacakan kejadian khusus dan/atau keberatan saksi selama pelaksanaan pemungutan dan penghitungan suara di TPS.
- Mencatat hasil rekapitulasi.
- Menyalin formulir.
25. Apa yang anda ketahui tentang DP4 ?
Kunci Jawaban:
DP4 adalah Data Penduduk Potensial Pemilih Pemilu. Data ini disediakan pemerintah. Data berupa penduduk yang memenuhi persyaratan sebagai pemilih.
Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan untuk memandu proses belajar.
Sebelum melihat kunci jawaban, peserta harus terlebih dahulu menjawabnya sendiri, setelah itu gunakan artikel ini untuk mengoreksi jawabannya.
(Tribunnews.com/M Alvian Fakka)