Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sebelum Jadi Tersangka Kasus Impor Gula, Tom Lembong Pernah Berseteru dengan Luhut dan Bahlil

Tom Lembong ternyata pernah berseteru dengan Luhut hingga Bahlil sebelum ditetapkan sebagai tersangka kasus impor gula

Penulis: Galuh Widya Wardani
Editor: Febri Prasetyo
zoom-in Sebelum Jadi Tersangka Kasus Impor Gula, Tom Lembong Pernah Berseteru dengan Luhut dan Bahlil
Kolase Tribunnews.com
Kolase foto Luhur Binsar, Tom Lembong, dan Bahlil Lahadalia 

Bahlil juga pernah menyentil Tom Lembong yang melemparkan kritik bahwa IKN sepi investor.

Ia menyebut pernyataan Tom Lembong itu halusinasi.

Bahlil mengatakan bahwa pendaan investasi Ibu Kota Nusantara (IKN) sebesar Rp466 triliun, 20 persennya disumbang dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN).

"Sahabat saya ini kadang-kadang halusinasinya tingkat tinggi, total rancangan investasi di IKN itu kurang lebih Rp 500 triliun, kurang lebih ya, dimana kebijakan negara 20 persen itu dari APBN, 20 persen loh."

"Berapa 20 persen? kurang lebih sekitar kalau itu Rp 500 triliun berarti Rp 100 triliun, kalau itu Rp 400 triliun berarti Rp 80 triliun dan itu waktunya bukan sekaligus, itu waktunya paling cepat itu kurang lebih sekitar 10 sampai 20 tahun," kata Bahlil usai Konferensi Pers, dikutip Kamis (25/1/2024).

Bahlil meminta kritik yang dilontarkan Tom Lembong jangan asal-asalan.

(Tribunnews.com/Galuh Widya Wardani/Endrapta Ibrahim Pramudhiaz/Nitis Hawaroh)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas