Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

GAI Ramaikan Bisnis Perawatan Kendaraan di Kawasan Gading Serpong

Dalam beberapa tahun terakhir di Gading Serpong banyak berdiri layanan perawatan kendaraan yang mencakup servis berkala, hingga coating.

Editor: Choirul Arifin
zoom-in GAI Ramaikan Bisnis Perawatan Kendaraan di Kawasan Gading Serpong
handout
Outlet Global Auto Protection (GAP) Gallery di kawasan Gading Serpong, Tangerang, Banten. 

Di BSD bisnis ini antara lain bisa ditemukan di BSD Autoparts. Lokasinya berada di seberang Polsek Serpong. Penyedia jasa ini mencapai puluhan berderet dan menempati ruko-ruko.

Di kawasan Gading Serpong yang bertetangga dengan BSD, sejumlah pemain lainnya di luar GAI bisa ditemukan di kawasan Ruko Mendrisio, dengan belasan pemain.

Diantaranya Lotto Studio Auto Detailing, Scuto, dan HD Car Care serta Carpro Serpong.

Pemain jasa perawatan kendaraan lainnya di kawasan Gading Serpong seperti Topcoat Serpong membidik pasar dengan membuka outletdi Jalan Bouleard Illago.

Begitu juga dengan Otopia dengan jaringan di sejumlah kota, membuka outlet perawatan kendaraan di Ruko Bolsena, Gading Serpong.

Sumber: Kompas.com

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas