Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jadwal, Syarat dan Cara Daftar PPDB Jawa Barat 2022 Jenjang SMA-SMK Tahap I dan Tahap II

Berikut jadwal, syarat dan cara daftar PPDB Jawa Barat Tahun 2022 jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK).

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Jadwal, Syarat dan Cara Daftar PPDB Jawa Barat 2022 Jenjang SMA-SMK Tahap I dan Tahap II
Tangkapan Layar ppdb.disdik.jabarprov.go.id
PPDB Jawa Barat Tahun 2022. Berikut jadwal, syarat dan cara daftar PPDB Jawa Barat Tahun 2022 jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). 

- Koordinasi Satuan Pendidikan dengan Cadisdik Wilayah

3. Pendaftaran bagi SLB:

Pendaftaran SLB tidak berbasis zonasi disesuaikan dengan jenis kebutuhan khusus calon peserta didik.

- Pengumuman PPDB Tahap I: 20 Juni 2022

- Daftar ulang PPDB Tahap I: 21-22 Juni 2022

Jadwal Pendaftaran PPDB Jabar Tahap 2 Jenjang SMA (Zonasi) dan SMK (Prestasi Nilai Rapor Umum)

- Pendaftaran dan Verifikasi PPDB Tahap 2: 23-30 Juni 2022

BERITA TERKAIT

- Tes minat dan bakat/Uji Kompetensi (SMK): 1-4 Juli 2022

- Rapat Dewan Guru dan Kepala Sekolah: Peneteapan Hasil PPDB Tahap 2: 5 Juli 2022

- Koordinasi Satuan Pendidikan dengan Cadisdik Wilayah: 6 Juli 2022

- Pengumuman PPDB Tahap 2: 8 Juli 2022

- Daftar ulang PPDB Tahap 2: 11-12 Juli 2022

Dokumen Persyaratan PPDB Jabar 2022

Berikut dokumen persyaratan PPDB yang dikutip dari Instagram @disdikjabar:

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas