Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 3 Halaman 5 7 8 K13, Pengetahuan Tentang Indonesia
Kunci jawaban Tema 8 Kelas 3 halaman 5 7 8 dapat digunakan sebagai referensi menjawab soal-soal di rumah.
Penulis: Galuh Widya Wardani
Editor: Suci BangunDS
TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban Tema 8 Kelas 3 Sekolah Dasar (SD)/Madrasah Ibtidayah (MI) halaman 5 7 8.
Kunci jawaban ini menjawab soal di Buku Tematik Tema 8 Kelas 3 SD Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018 Berjudul "Praja Muda Karana".
Siswa dapat menggunakan kunci jawaban ini sebagai bahan referensi menjawab soal-soal di rumah.
Orang tua/wali juga dapat memakai kunci jawaban ini untuk membimbing bejalar anak.
Berikut kunci jawaban Tema 8 Kelas 3 halaman 5 7 8.
Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 3
Halaman 5
Tuliskan yang kamu ketahui dari kata-kata berikut!
Jawaban:
1. Bahasa Indonesia adalah bahasa utama yang dipakai di negara Indonesia
2. Indonesia Raya adalah judul lagu kebangsaan Indonesia
3. Merah Putih adalah nama dan warna bendera Indonesia
4. Garuda Pancasila adalah lambang negara Indonesia
5. Tunas kelapa adalah lambang Pramuka
========
Halaman 7
Perhatikan penjelasan berikut tentang sudut!