Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Lima Ribu Buruh Terima THR dari PT Djarum Kudus

PT Djarum Kudus membagikan tunjangan hari raya (THR) kepada ribuan buruhnya, Kamis (25/7/2013).

Editor: Budi Prasetyo
zoom-in Lima Ribu Buruh Terima THR dari PT Djarum Kudus
Djarum Pabrik Rokok 

Laporan Wartawan Tribun Jateng, M Zainal Arifin

TRIBUNNEWS.COM, KUDUS - PT Djarum Kudus membagikan tunjangan hari raya (THR) kepada ribuan buruhnya, Kamis (25/7/2013).

Pembagian dilakukan di pabrik Djarum, Desa Karangbener, Kecamatan Bae, Kudus, Jawa Tengah.

Masing-masing buruh, menerima THR yang besarannya adalah Rp 990 ribu.

Jumlah buruh yang menerima lebih dari 5 ribu orang.

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Jateng
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas