Anggaran Rumah Jabatan Bupati Nunukan Bukan untuk Kediaman Pribadi Basri
Anggaran itu bukan dialokasikan ke kediaman pribadi Basri di Jalan Sungai Fatimah, Kecamatan Nunukan.
Editor: Sugiyarto
“Karena banyak bangunan di dalam itu. Karena banyak itu yang besar-besar itu,” ujarnya.
Semula kata dia, Bupati berencana pindah ke rumah jabatan sehingga dilakukan perbaikan.
“Tetapi karena jadi permasalahan ndak jadi. Karena kalau menunggu di sana kelamaan, kapan jadinya kan? Dulu awalnya begitu. Jadi diperbaikilah yang ada itu kan?” ujarnya.
“Karena rencana kan Bupati mau pindah ke sana? Sehingga diperbaiki dulu kan? Ini pemeliharaan, dulu kan rencana Bupati mau pindah ke sana menunggu rumahnya selesai.”
Soal besarnya biaya yang dianggarkan itu, Tommy mengatakan, kemungkinan biaya yang diperlukan memang sebanyak itu.
“Saya tidak tahu teknis. Tetapi kadang-kadang tidak semua anggaran kita gunakan. Nanti tergantung kondisi di lapangan. Karena kita yah itu, belum tentu digunakan,” ujarnya.