Minta Hujan, Warga Blitar Saling Cambuk hingga Berdarah-darah
Mereka ingin beradu kekuatan, demi mendatangkan air hujan.
Editor: Mohamad Yoenus
Mungkin saja, papar Wakidi, Tuhan berbelas kasihan dan tak tega, mengetahui ada orang yang rela bersakit-sakitan, demi mendapatkan air hujan.
"Biasanya, hujan itu turun ketika ritual ini sudah berlangsung 14 hari. Itu biasanya diawali dengan hujan rintik-rintik. Kalau sudah ada hujan, ritual ini ya dihentikan," pungkasnya.
Di Kabupaten Blitar ini, ritual Tiban itu hanya ada di desa itu. Itu berlangsung sejaak nenek moyang dulu. (*)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.