Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ridwan Kamil Asuh 2 Bocah Yatim Piatu Korban Longsor Sukabumi, Keduanya Selamat saat Akan ke Masjid

Ridwan Kamil membagikan kisah dua bocah yang menjadi yatim piatu karena terkena musibah tanah lonsor di Desa Sinarresmi, Cisolok, Sukabumi, Jawa Barat

Penulis: Yulita Futty Hapsari
zoom-in Ridwan Kamil Asuh 2 Bocah Yatim Piatu Korban Longsor Sukabumi, Keduanya Selamat saat Akan ke Masjid
kolase Instagram @ataliapr dan @ridwankamil
Ridwan Kamil dan dua bocah yatim piatu korban longsor Sukabumi 

TRIBUNNEWS.COM - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil membagikan kisah dua bocah yang menjadi yatim piatu karena terkena musibah tanah lonsor di Desa Sinarresmi, Cisolok, Sukabumi, Jawa Barat.

Melalui unggahan Instagramnya @ridwankamil pada Rabu (2/1/2019) diketahui kedua bocah tersebut adalah kakak beradik bernama Hengki dan Farel.

Kakak beradik tersebut bisa selamat dari bencana longsor lantaran saat insiden itu terjadi, keduanya sedang berjalan kaki ke masjid untuk mengaji.

"Tanpa mereka ketahui, Allah selamatkan mereka berdua, karena pada saat magrib (saat datangnya longsor besar itu), mereka berdua sedang berjalan kaki mau shalat magrib dan mengaji di masjid terdekat," jelas Ridwan Kamil.

SIMAK VIDEO DAN BERITA LENGKAPNYA DI SINI>>>

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas