Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kisah Kintani Putri Medya Penyanyi Cantik Berdarah Minang, Berkarya dengan Konsep Gadih Minang

Kisah Kintani Putri Medya Penyanyi Cantik Berdarah Minang, Berkarya dengan Konsep Gadih Minang, Simak Ulasan lengkapnya Berikut ini

Editor: Umar Agus Wijayanto
zoom-in Kisah Kintani Putri Medya Penyanyi Cantik Berdarah Minang, Berkarya dengan Konsep Gadih Minang
Tribun Pekanbaru/Instagram/kintaniputrimedya
kintaniputrimedya 

Kisah Kintani Putri Medya Penyanyi Cantik Berdarah Minang, Berkarya dengan Konsep Gadih Minang

TRIBUNPADANG.COM - Kintani Putri Medya gadis cantik kelahiran 18 Januari 1997 Payakumbuh, Sumatera Barat, merupakan penyanyi pendatang baru di industri musik ranah Minang.

Kintani langsung mencuri perhatian karena kualitas suaranya yang membius para generasi Milenial di ranah Minang.

Tak hanya itu paras cantik Kintani yang digadang-gadang mirip Raisa juga menjadi daya tarik perempuan berusia 22 tahun ini.

Tampil di dunia tarik suara, dari SD hingga SMP Kintani Putri Medya atau akrab disapa Tatan pernah mengikuti lomba lagu yang skalanya daerah atau kotamadya.

Baca: Kiprah dan Karier Livy Andriany dari Pemain FTV hingga Menjadi Caleg di Jawa Tengah

Penyanyi Cantik Berdarah Minang Kintani Putri Medya (istimewa/RikiPutraMedya)

Namun awal karir menjadi artis minang dilakoni Kintani setelah membuat album di akhir tahun 2016.

Berita Rekomendasi

"Tatan memang ada bakat di dunia seni. Album pertama Tatan bertajuk Uda Sayang, " kata Manajer Kintani Putri Medya, Riki Putra Medya pada TribunPadang.com, Senin (4/3/2019).

Baca: Andi Arief Terjerat Narkoba, Begini Tanggapan Mahfud MD

Pada usia 18 tahun, Kintani pernah terpilih sebagai juara III dalam pemilihan Duta Songket Sumbar 2015.

Pada tahun yang sama, Kintani juga terpilih sebagai Uni Favorit Kota Payakumbuh.

Baca Selengkapnya >>>

Sumber: Tribun Padang
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas