Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pakar Psikologi Politik Untag Surabaya Imbau Legislator Punya Kalkulasi Waktu Sejak Awal Menjabat

Pakar Psikologi Politik Untag mengatakan, sangat disayangkan jika anggota legislatif berbondong-bondong kampanye di daerahnya masing-masing.

Editor: Januar Adi Sagita
zoom-in Pakar Psikologi Politik Untag Surabaya Imbau Legislator Punya Kalkulasi Waktu Sejak Awal Menjabat
TRIBUNJATIM.COM
Pakar Psikologi Politik Untag Surabaya Andik Matulessy saat ditemui TribunJatim.com di kantornya, Jumat (29/3/2019). 

Laporan Wartawan TribunJatim.com, Luhur Pambudi

TRIBUNNEWS.COM, SURABAYA - Pakar Psikologi Politik Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya (Untag), Andik Matulessy mengatakan, sangat disayangkan jika anggota legislatif berbondong-bondong kampanye di daerahnya masing-masing, ternyata berdampak pada mangkraknya pembahasan rancangan UU.

Andik mengimbau, hendaknya para legislator memiliki kalkulasi waktu saat sejak awal menjabat.

Agar ketika penghujung masa jabatan tiba, tanggungan tugas pembahasan dan pengesahan UU telah rampung.

"Sehingga tidak akan mengganggu kampanye," katanya saat ditemui TribunJatim.com di kantornya, Jumat (29/3/2019).

Baca selengkapnya >>>>>

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas