5 Fakta Kakek Sarneli Simpan Rp 104 Juta: Terungkap Pekerjaannya hingga BI Beri Penjelasan
Berikut fakta-fakta Kakek Sarneli simpan uang ratusan juta rupiah. Mulai terungkap pekerjaannya hingga penjelasan Bank Idonesia.
Penulis: Endra Kurniawan
Editor: Arif Fajar Nasucha
Kolase Tribunnews.com: Instagram.com/infoserang
Tangkap layar viral video tumpukan uang ratusan juta rupiah milik Kakek Sarneli asal Serang, Banten, saat dihitung oleh keluarganya dan para tetangga. Berikut fakta-fakta dari Kakek Sarneli.
Kepala Unit Implementasi Pengelolaan Uang Rupiah (PUR) KPW BI Banten, Syahrun Romadhoni mengatakan tidak semua uang bisa ditukar.
"Kita juga tadi temukan beberapa uang kertas dengan emisi lama ya, tahun 1998 dan 1999, ini sudah tidak bisa ditukarkan," bebernya, dikutip dari TribunBanten.com.
Syahrun menegaskan, batas emisi uang yang bisa ditukar merupakan edaran tahun 2018.
Tahun 2018 ke belakang massa penukarannya telah habis.
"Tapi sebagian besar uang kertasnya (milik Kakek Sarneli) itu masih berlaku dan bisa ditukarkan," tandas Syahrun.
(Tribunnews.com/Endra Kurniawan)(TribunBanten.com/Desi Purnamasari)
Berita Rekomendasi