Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Titik Terang Temuan Potongan Tubuh di Solo, Diduga Korban Dibunuh, Dimutilasi dan Ditenggelamkan

Kasus penempuan sejumlah potongan tubuh di Solo dan Sukoharjo mulai mengalami titik terang. Polisi mengungkap ciri-ciri jenazah yang dimutilasi. 

Penulis: Daryono
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Titik Terang Temuan Potongan Tubuh di Solo, Diduga Korban Dibunuh, Dimutilasi dan Ditenggelamkan
NST
ilustrasi jenazah -Titik terang temuan potongan tubuh di Solo 

"Bagi masyarakat yang melihat mendengar atau mungkin mengenal ciri-ciri yang kami sampaikan bisa menghubungi kami atau Polres Sukoharjo untuk bisa kita gali keterangannya," jelasnya.

Kronologi penemuan potongan tubuh

Temuan potongan tubuh itu terjadi pada Minggu (21/5/2023) pagi. 

Setelah penemuan potongan pertama, beberapa jam kemudian terjadi penemuan potongan tubuh kedua dan seterusnya. 

Berikut temuan polisi dari jam ke jam, yang dirangkum TribunSolo.com.

09.15 WIB : Potongan tangan kiri di wilayah kali Deres Desa Cemani, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo
10.30 WIB : Potongan tangan manusia di Sungai Tanggul, Pringgolayan, Tipes, Serengan Solo
11.30 WIB : Potongan betis kiri di Sungai Bengawan Solo, Dukuh Turisari, Desa Palur, Kecamatan Mojolaban, Sukoharjo
12.30 WIB : Potongan badan dan kaki di bawah Jembatan Sesek, Desa Cemani, Grotot, Sukoharjo
17.30 WIB : Kepala tanpa badan ditemukan di Kali Jenes, Pasar Kliwon, Solo

(Tribunnews.com/Daryono) (TribunSolo.com/Anang Ma'ruf Bagus Yuniar/Ahmad Syarifudin)

BERITA TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas