Polisi Menduga Kasus Pembunuhan Disertai Mutilasi Warga Keprabon Inisial R Bermotif Cinta Segitiga
Dugaan motif cinta segitiga muncul setelah polisi melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah saksi selama 7 hari terakhir.
Editor: Dewi Agustina
TribunSolo.com/Ahmad Syarifudin
Suasana di sekitar Kelurahan Keprabon, Banjarsari, Solo, tempat tinggal R diduga korban mutilasi. Menurut Kapolres Sukoharjo AKBP Sigit, kasus pembunuhan ini bermotif asmara cinta segitiga atau utang piutang.
Pada pukul 19.00 WIB potongan tubuh berupa tangan kiri kembali ditemukan warga dan petugas yang melakukan penyisiran tak jauh dari lokasi penemuan kedua.
Keesokan harinya (Senin, 22/5/2023) sekira 06.30 WIB, warga menemukan potongan tangan kanan di aliran sungai Jenes di Kec. Serengan, Solo.
Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul BREAKING NEWS : Polisi Kantongi Dugaan Motif Sementara di Balik Kasus Temuan Potongan Tubuh di Solo