Kronologi Warga Bantul Meninggal di Pangkuan sang Suami, Diduga Kaget saat Gempa
Kronologi warga berusia 67 tahun meninggal dunia saat gempa berkekuatan M 6,4 yang mengguncang wilayah Bantul, DIY, Jumat (30/6/2023) malam.
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Sri Juliati
Kolase Tribunnews (Tribun Jogja)
Foto: Rumah duka Sudirah (67) warga Kalurahan Mulyodadi, Kapanewon Bambanglipuro, Bantul, yang meninggal dalam pelukan suaminya saat gempa - Suasana rumah duka warga yang meninggal karena terkena serangan jantung saat terjadi gempa bumi di Kabupaten Bantul, DIY pada Jumat (30/6/2023) malam.
Bangunan Lain yang Rusak
Selain tempat tinggal, dampak gempa juga menyasar fasilitas umum, seperti tempat ibadah, sekolah, pemerintah, kesehatan maupun jaringan listrik.
- Kebumen, Provinsi Jateng.
Kerusakan ringan fasilitas ibadah sebanyak 1 unit dan jaringan listrik .
- DIY
Sekolah rusak 1 unit dan fasilitas pemerintah 5 unit di Gunungkidul, fasilitas pendidikan 1 unit di Bantul dan fasilitas kesehatan 1 unit di Kulon Progo.
- Kerusakan di Kabupaten Pacitan
Berita Rekomendasi
Tercatat kantor rusak 4 unit dan sekolah 2 unit.
(Tribunnews.com/Suci Bangun DS/Endra Kurniawan, TribunJogja.com/Santo Ari, Ribut Raharjo)