Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Temuan Mayat Tinggal Kerangka Hebohkan Slawi, Bercelana Training Biru Doger dan Kaos Lengan Panjang

Kerangka mayat dibawa ke ruang jenazah RSUD dr Soeselo Slawi untuk memastikan penyebab dan kapan kematiannya, jenis kelamin, usia, dan lain-lain 

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Temuan Mayat Tinggal Kerangka Hebohkan Slawi, Bercelana Training Biru Doger dan Kaos Lengan Panjang
TRIBUN JATENG/Desta Leila Kartika
Anggota Satreskrim Polres Tegal sedang menunjukkan pakaian yang ditemukan bersama dengan kerangka mayat di Waterleiding yang berlokasi di perempatan Slawi Pos atau dekat Tugu Tahu, Jalan Jenderal Sudirman, Slawi Kulon, Kecamatan Slawi, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. Adapun proses pengambilan foto di Ruang Jenazah RSUD dr Soeselo Slawi Kabupaten Tegal, Senin (15/1/2024). 

Jenis kelamin kemungkinan laki-laki karena bagian pinggul sempit. 

"Karena meninggalnya sudah lama dan kondisi sudah tinggal tulang belulang, maka dokter belum bisa memastikan. Perlu proses autopsi lanjutan dari tim," jelas Teguh. (dta) 

Artikel ini telah tayang di TribunJateng.com dengan judul Geger Penemuan Kerangka Manusia di Waterleiding Slawi Pos Tegal, Berikut Ciri-cirinya

Sumber: Tribun Jateng
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas