Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pesawat Wings Air Ditembak Yahukimo Papua, Satu Prajurit TNI Terluka 

Pesawat Wings Air IW-1646 ditembak orang tidak dikenal (OTK) saat mendarat di Bandara Nop Goliat Dekai, Kabupaten Yahukimo, Papua pada Sabtu (17/2).

Penulis: Abdi Ryanda Shakti
Editor: Wahyu Aji
zoom-in Pesawat Wings Air Ditembak Yahukimo Papua, Satu Prajurit TNI Terluka 
Dokumentasi Polda Papua
Pesawat Wings Air IW-1646 ditembak orang tidak dikenal (OTK) saat mendarat di Bandara Nop Goliat Dekai, Kabupaten Yahukimo, Papua pada Sabtu (17/2/2024). 

Mereka menuruni kampung Ambobra ke kampung Julukoma Distrik Beoga dan melakukan aksi penembakan terhadap pesawat Asian one PK-LTF.

Baca juga: Kapolda Papua Sebut Aksi KKB Tembaki Pesawat Asia One Air di Distrik Beoga Terkait Pemilu 2024

“Tembakan tersebut kemudian dibalas oleh Aparat Keamanan TNI-Polri sebagai tindakan hukum kepada OTK yang menembaki pesawat,” jelasnya.

Beruntung, kata Benny, tidak ada korban luka maupun korban jiwa akibat penembakan tersebut. 

Dia hanya mengatakan badan belakang pesawat bagian kanan terkena satu tembakan dan tebus ke arah pintu belakang pesawat.

Lebih lanjut, Benny meminta kepada masyarakat untuk tetap tenang dan tidak terpancing isu-isu yang membuat kepanikan.

Dia juga meminta agar masyarakat untuk tetap menjaga situasi dan kondisi yang akan dan damai selama proses penyelidikan berlangsung.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas