Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sosok Andi Fatmasari, Pelaku Penipuan Penerimaan Akpol, Crazy Rich Makassar Rugi Rp4,9 Miliar

Andi Fatmasari Rahman ditangkap Satreskrim Polrestabes Makassar, atas kasus dugaan penipuan bermodus penerima Calon Taruna Akademi Kepolisian (Akpol).

Penulis: Faisal Mohay
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Sosok Andi Fatmasari, Pelaku Penipuan Penerimaan Akpol, Crazy Rich Makassar Rugi Rp4,9 Miliar
Kolase Tribunnews
Ilustrasi penipuan masuk Akpol. Andi Fatmasari ditangkap atas laporan penguasa kosmetik, Hj Rosdiana yang merupakan nenek dari pemuda yang dijuluki Crazy Rich Makassar, Gonzalo Algazali. 

"Jadi kita percaya karena dia kasih lihat rumahnya di tanjung sama di Boulevard sama mobilnya, jadi kita percaya bilang dia orang berada, tidak mungkin dibodoh-bodohi," sambungnya.

Awalnya, Gonzalo dinyatakan tidak lolos seleksi tingkat daerah.

Kemudian, pelaku memberi opsi Gonzalo ikut seleksi di Jakarta atau Semarang.

Baca juga: Polda Metro Jaya Tangkap Pelaku Penipuan Berkedok Giveaway di Medsos, Korbannya Capai Ratusan Orang

"Di sana Gonzalo di simpan, jadi kita pikir Gonzalo sudah masuk pendidikan. Terus berbohong juga, sebelum Gonzalo ke sana, nabilang dipertemukan Gonzalo dengan (salah satu pejabat polisi)." 

"Jadi ini Gonzalo diajak untuk berbohong, dia bilang kalau ditanya keluargamu, bilangko sudah makan siang sama (pejabat polisi)," tukasnya.

Total kerugian yang dialami keluarga korban mencapai Rp 4,9 milliar.

Sebagian artikel telah tayang di TribunTimur.com dengan judul Ingat Andi Fatmasari Rahman Pakai Alphard saat Demo KPU Bone? Ditangkap Usai Tipu Calon Taruna Akpol

Berita Rekomendasi

(Tribunnews.com/Mohay) (TribunTimur.com/Muslimin Emba)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas