Sempat Terjepit dan Tertimpa Muatan Kardus, 2 Korban Kecelakaan di Tol Cipularang Dioperasi Hari Ini
Berikut kondisi dua korban kecelakaan beruntun di Tol Cipularang KM 92 pada Senin (11/11/2024) kemarin, Erni dan Supri disebut harus menjalani operasi
Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Suci BangunDS
dok. Jasa Marga
Pagi ini polisi melanjutkan olah tempat kejadian perkara (TKP) kecelakaan maut di ruas tol Cipularang Km 92 arah ke Jakarta, Selasa, 12 November 2024. Berikut kondisi dua korban kecelakaan beruntun di Tol Cipularang KM 92 pada Senin (11/11/2024) kemarin, Erni dan Supri disebut harus menjalani operasi.
Rem blong truk tersebut sehingga menabrak sejumlah kendaraan yang ada di depannya.
"Jadi ada truk yang membawa muatan cukup berat rem-nya blong sehingga menabrak kendaraan di depannya, jadi terjadi kecelakaan beruntun," bebernya.
Sejauh ini, total ada 30 orang korban dalam insiden tersebut. Dari puluhan orang itu, satu orang di antaranya tewas.
(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Abdi Ryanda Shakti)(Kompas.com/Dinda Aulia Ramadhanty)
Baca berita lainnya terkait Kecelakaan Maut di Tol Purbaleunyi.
Berita Rekomendasi