Soal Rachel Vennya Kabur dari Karantina, Satgas Covid-19 Tegaskan Proses Hukum Sedang Berjalan
Satgas Covid-19 angkat bicara soal kasus selebgram Rachel Vennya kabur dari karantina Covid-19 di wisma atlet.
Penulis: Febia Rosada Fitrianum
Editor: Ayu Miftakhul Husna

Keputusan keduanya untuk berpisah sangat disayangkan oleh penggemar Rachel Vennya dan mantan suami.
Dari pernikahan mereka, Rachel dan Okin dikaruniai satu anak laki-laki dan satu anak perempuan.

Setelah resmi bercerai dari Niko, Rachel menjalin hubungan asmara dengan Salim Nauderer.
Pada kasus ini, nama Salim serta manajer sang selebgram, Maudy juga ikut terseret.
Ditelusuri melalui akun Instagramnya, ia kerap mengunggah momen jalan-jalan bersama ke luar negeri.
Tak sampai di situ, selebgram 26 tahun ini juga tak jarang membagikan resep masakan.
Baca juga: Bantu Rachel Vennya Kabur, Oknum TNI Tak Dapat Imbalan, Apa Motifnya ?
Beberapa di antaranya tersimpan rapi di dalam sorotan di Instagram @rachelvennya.
Rachel Vennya merupakan lulusan London School Public Relation (LSPR) bersama Niko.
Lulus di tahun 2019, lalu, ia resmi menyandang predikat sebagai Sarjana Ilmu Komunikasi.
Pun di perguruan tinggi yang sama, Rachel Vennya mendapatkan beasiswa untuk melanjutkan S2.
(Tribunnews.com/Febia)