Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Latihan Terakhir, Timnas Indonesia Diasah Finishing Touch

Dalam latihan tersebut tampak Riedl mengasah ketajaman penyelesaian akhir

Editor: Ravianto
zoom-in Latihan Terakhir, Timnas Indonesia Diasah Finishing Touch
Super Ball/Feri Setiawan
Pelatih Timnas Indonesia, Alfred Riedl (ketiga kiri) saat melatih pasukannya. 

TRIBUNNEWS.COM, HANOI - Semua pemain timnas Indonesia dalam kondisi siap tempur melawan Filipina di Piala AFF, Selasa, kecuali satu, yaitu Imanuel Wanggai.

Wanggai dipastikan absen karena mengalami cedera ringan.

Senin petang para pemain tim Merah-Putih menjalani latihan selama satu jam di lapangan kompleks Stadion My Dinh. (baca juga: Tengah Pekan Ini, Iniesta Absen di Liga Champions)

Dalam latihan tersebut tampak Riedl mengasah ketajaman penyelesaian akhir alias finishing touch di depan gawang lawan.

Mengenai formasi yang akan ditampilkan, Riedl enggan mengungkapkannya. Demikian juga mengenai susunan pemain utama untuk melawan Filipina di Stadion My Dinh, Hanoi, hari Selasa. (baca juga:Manajer Liverpool Akui Dirinya Bisa Dipecat)

"Kita lihat besok," kata Riedl ketika ditanya kemungkinan akan memasang playmaker Firman Utina sebagai "starter".

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas