Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Techno

Apa saja Fitur WhatsApp Aero? Aplikasi Ini Tawarkan Fitur Menarik, namun Berbahaya bagi Ponsel

WhatsApp Aero tawarkan Fitur menarik, tapi berbahaya bagi ponsel. WhatsApp Aero tidak ada di Play Store & App Store. Ponsel harus lakukan jailbreak.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Apa saja Fitur WhatsApp Aero? Aplikasi Ini Tawarkan Fitur Menarik, namun Berbahaya bagi Ponsel
tangkap layar dari androidpolice.com
Logo WhatsApp - Muncul WhatsApp Aero yang tawarkan Fitur menarik, tapi berbahaya bagi ponsel. WhatsApp Aero tidak ada di Play Store & App Store. Ponsel harus lakukan jailbreak. 

Meski pengirim telah menghapus pesannya, pengguna WhatsApp Aero tetap tidak melihat adanya pesan terhapus dari pengirim.

Selain itu, Story orang lain di aplikasi WhatsApp Aero tidak akan terhapus, meski orang tersebut telah menghapusnya.

4. Keamanan

Pengguna WhatsApp Aero dapat memanfaatkan opsi kunci dengan sandi maupun sidik jari untuk menjaga obrolan tetap aman.

Pengguna dapat mengunci atau menyembunyikan obrolan dengan kata sandi.

5. Widget Aero

Pengguna dapat mengakses halaman Aero Privileges dan profil pribadi.

Berita Rekomendasi

Hal ini memungkinkan pengguna dapat mengatur status sedang online dan offline, melihat status orang lain dan nama tanpa masuk ke aplikasi WhatsApp, hanya dengan menggunakan fitur Widget Aero.

6. Sembunyikan Media

Pengguna dapat menyembunyikan semua video, gambar, dan file GIF yang masuk dan keluar dari galeri.

Sehingga, galeri tidak akan menampilkan media yang berasal dari WhatsApp.

media tersebut hanya dapat diakses melalui WhatsApp dengan WhatsApp Aero.

7. Tema Aero

Bozkurt menambahkan lebih banyak tema ke versi FoudMakdad dan YoWhatsApp ke dalam WhatsApp Aero.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas