Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

7 Taman Kota Terbaik di Dunia, Milik Swedia Berada di Pulau Kecil

Summer Palace merupakan taman kota terbesar di China yang dulunya menjadi rumah bagi penguasa Dinasti Qing.

Editor: Pravitri Retno W
zoom-in 7 Taman Kota Terbaik di Dunia, Milik Swedia Berada di Pulau Kecil
getyourguide.com

(TribunTravel.com/Sinta Agustina)

TRIBUNNEWS.COM -- Taman kota yang terdapat di sejumlah daerah dibangun bukan tanpa tujuan.

Dengan adanya taman kota, diharapkan terdapat ruang terbuka hijau yang dapat menyerap polusi.

Selain itu, masyarakat pun memilihi wahana untuk menghabiskan waktu di sela-sela hari.

Untuk itu, taman kota dibuat semenarik mungkin untuk menarik perhatian warga.

Bahkan sejumlah taman kota menjadi landmark di tempat asalnya.

Seperti 7 taman kota terbaik di dunia versi Conde Nast Traveler berikut ini.

Berita Rekomendasi

1. Summer Palace (Beijing, China)

Summer Palace merupakan taman kota terbesar di China yang dulunya menjadi rumah bagi penguasa Dinasti Qing.

Di taman tersebut, bisa melihat pagoda, kebun, paviliun, hingga merasakan hangatnya udara.

Halaman Selengkapnya >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas