Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

5 Kuliner yang Harus Dicoba Ketika Berlibur ke Belitung, Pecinta Pedas Wajib Mencicipi Gangan

Setelah booming karena film Laskar Pelangi, Belitung menjadi satu tempat yang populer dikunjungi para pelancong.

Editor: Rizky Tyas Febriani
zoom-in 5 Kuliner yang Harus Dicoba Ketika Berlibur ke Belitung, Pecinta Pedas Wajib Mencicipi Gangan
Instagram
Kuliner Belitung 

TribunTravel.com/Gigih Prayitno

TRIBUNTRAVEL.COM - Setelah booming karena film Laskar Pelangi, Belitung menjadi satu tempat yang populer dikunjungi para pelancong.

Tidak hanya wisata alamnya, Belitung juga mempunyai kuliner-kuliner lezat yang wajib dicicipi.

Sayang sekali kalau pergi ke Belitung tanpa mencoba kuliner asli dari negeri Laskar Pelangi ini.

Ada beberapa makanan khas dari Belitung yang bisa kamu coba.

1. Mie Belitung

Mie Belitung (tstatic.net)
Mie Belitung (tstatic.net)

Tahukah kamu dengan mie Belitung?

BERITA REKOMENDASI

Hampir setiap guide atau pemandu wisata merekomendasikan wisatawan untuk mencoba makanan ini.

Kalangan pesohor yang mengunjungi Belitung pasti mencoba mie Belitung.

Tak heran, karena rasanya memang lezat.

Menu ini berisi mie kuning dengan tambahan tauge, irisan timun, potongan tahu serta kentang rebus.

BACA SELENGKAPNYA >>>


Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas