Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sambil Napak Tilas di Kota Pahlawan, Yuk Cobain 5 Kuliner Khas Surabaya Ini

Setiap tanggal 10 November diperingati sebagai Hari Pahlawan di Indonesia. Traveler bisa napak tilas ke Surabaya dan mencicipi kuliner Surabaya

Editor: Arif Setyabudi Santoso
zoom-in Sambil Napak Tilas di Kota Pahlawan, Yuk Cobain 5 Kuliner Khas Surabaya Ini
Instagram/cureniawan
Sate Klopo Ondomohen 

TRIBUNNEWS.COM - Setiap tanggal 10 November diperingati sebagai Hari Pahlawan di Indonesia.

Traveler bisa napak tilas ke Surabaya dan mencicipi kuliner Surabaya yang mengugah selera.

Untuk ikut mengenang jasa para pahlawan, tidak ada salahnya jika kamu liburan dan kberburu kuliner Surabaya.

Selain menenggok lokasi bersejarah dan perjuangan pahlawan dan warga Surabaya, kamu juga bisa mencicipi aneka jenis jajanan dan kuliner yang ada di Surabaya.

Ada banyak jenis makanan unik yang tidak boleh kamu lewatkan ketika jalan-jalan ke sana, guys.

Sambil napak tilas perjuangan bangsa Indonesia, yuk cicipi lima kuliner berikut ini.

1. Sate Klopo Ondomohen

BERITA TERKAIT

Sate Klopo Ondomen merupakan sate daging sapi, ayam, usus, udang, atau sumsum yang dibakar dan disajikan dengan bumbu sate pada umumnya.

Perbedaannya dengan sate lain adalah pada irisan sate yang lebih besar dan juga mendapat tambahan dari kelapa yang disangrai.

Inilah yang menyebabkan Sate Klopo Ondomohen memiliki cita rasa yang lebih gurih.

HALAMAN SELANJUTNYA >>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas