Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Resep Dendeng Balado untuk Idul Adha, Termasuk Tips Memasak Agar Renyah & Pedasnya Nampol

Kreasi resep dendeng balado untuk Idul Adha 2023. Tirukan juga tips memasak dendeng balado renyah dan pedas ala restoran Padang.

Penulis: Nurul Intaniar
zoom-in Resep Dendeng Balado untuk Idul Adha, Termasuk Tips Memasak Agar Renyah & Pedasnya Nampol
sajiansedap.grid.id
Kelezatan dendeng balado untuk Idul Adha. Adapun resep dendeng balado cukup mudah dengan membutuhkan waktu 60 menit untuk 5 porsi. 

Jika kamu pencinta dendeng, pasti akan sangat suka dengan tekstur yang renyah.

Nah, ada cara mudah untuk membuat dendeng balado yang renyah seenak restoran Padang.

Kunci renyahnya dendeng balado ini ada di cara pengirisan daging sapi.

asda
Ilustrasi dendeng balado khas Padang yang cocok disajikan saat Idul Adha. (Sajian Sedap)

1. Cara mengiris daging sapi

Mengutip dari Sajian Sedap, cara mengiris daging sapi untuk dimasak dendeng balado ternyata sangat gampang.

Untuk mempermudah mengiris daging sapi agar tipis, pastikan kondisi daging dalam keadaan setengah beku.

Jadi, bekukan dulu di dalam freezer untuk memudahkan pengirisan setipis mungkin.

Berita Rekomendasi

Selain itu, pastikan juga cara mengirisnya searah dengan serat daging agar tidak sobek dan putus.

2. Daging yang baik

Selanjutnya, untuk mendapatkan irisan terbaik dendeng balado, gunakan daging gandik atau bagian paha belakang dan terluar.

Bagian ini adalah paling dasar yang cocok banget diolah jadi dendeng balado.

Baca juga: 3 Resep Seblak Pedas untuk Makan Malam Enak, Termasuk Seblak Coet Rafael yang Viral di TikTok

Ilustrasi daging sapi yang bisa diolah menjadi sei sapi untuk disajikan saat Idul Adha 2022.
Ilustrasi daging sapi yang bisa diolah menjadi dendeng balado. Saat Idul Adha kamu bisa resep dendeng balado untuk makan bersama keluarga di rumah.  (Unsplash/PK)

3. Hilangkan kandungan air

Cara menghilangkan kandungan air dari daging sapi cukup mudah, kamu bisa menggunakan oven.

Masukkan daging yang sudah diiris tipis ke dalam oven di bawah suhu 150 derajat Celsius selama 40 menit.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas