Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Teatrikal Penolakan Kabut Asap di Palembang

Koalisi Rakyat Sumsel Menggugat Asap

Editor: Bian Harnansa
zoom-in Teatrikal Penolakan Kabut Asap di Palembang
(Anadolu Agency/Alexandra Radu)
Pemandangan kota Kuala Lumpur di tengah kabut asap pada Senin (14/9/2015). 

Laporan wartawan sriwijaya post, Odi Aria

SRIPOKU.COM,PALEMBANG-- Puluhan Mahasiswa Pencinta Alam (Mapala), Walhi Sumsel dan beberapa instansi lainnya yang tergabung ke dalam Koalisi Rakyat Sumsel Menggugat Asap, melakukan aksi damai menuntu pemerintah segera menanggulangi bencana kabut asap di Bundara Air Mancur (BAM) Palembang, Selasa (15/9/2015).

Tidak hanya berorasi, mereka juga menggelar teatrikal kabut asap yang dikenakan seorang kakek tua memakai jubah hitam.

Menurut mereka kabut asap yang menerpa Sumsel sudah mengkhawatirkan. Bahkan lebih parah dari tahun 2014 lalu.

BERITA REKOMENDASI
Sumber: Tribun Sumsel
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas