Industri ini pun diyakini akan terus tumbuh positif pada 2023 dengan dukungan penuh dari pemerintah.
Namun angka demand yang belum sejalan dengan kemampuan pemenuhan produk perumahan oleh pengembang, tentu harus menjadi perhatian khusus pemerintah.
Oleh karena itu, pemerintah harus mampu membuat terobosan untuk mendorong inovasi pengembang, dengan menaikkan harga rumah subsidi menjadi salah satu langkah konkret pemerintah demi menghidupkan industri.
Dalam gelaran Summit daan Expo di Taiwan yang dihelat hingga 31 Maret lalu, terdapat sejumlah pejabat tinggi Taiwan yang hadir, satu di antaranya Wali Kota Taipei, Chiang Wan-an.
Baca juga: HIPMI Fasilitasi Pelaku Usaha Berupa Proses Perijinan NIB, PIRT dan Sertifikat Halal
Acara ini turut didukung pula oleh Ministry of Digital Affair (MODA) serta MetaEDU dan Administration for Digital Industries (ADI).