TRIBUNNEWS.COM – Berikut cara membeli e-Meterai beserta harganya.
Meterai elektronik atau e-meterai merupakan materai berupa label yang penggunaannya dilakukan dengan cara dibubuhkan pada dokumen melalui sistem meterai elektronik.
Adapun kegunaan materai elektronik yakni pembayaran bea meterai dengan menggunakan meterai elektronik dilakukan dengan membubuhkan meterai elektronik melalui Sistem meterai elektronik.
Kemudian pada dokumen dan transaksi elektronik yang terutang bea meterai, Memberikan kesetaraan antara dokumen kertas dan elektronik.
Lalu memberikan kemudahan dalam pembayaran bea meterai yang terutang atas dokumen berbentuk elektronik.
Cara Beli e-Meterai
Dilansir dari situs e-meterai.co.id, berikut langkah-langkah membeli e-meterai:
Baca juga: Finnet Gandeng Circle K dalam Pendistribusian e-Meterai
- Buka situs e-meterai.co.id/
- Klik "Beli e-Meterai"
- Jika belum memiliki akun, maka buatlah akun e-Meterai terlebih dulu dengan klik "Daftar di sini".
- Pilih jenis user yang sesuai dengan Anda, apakah Anda perseorangan, internal perusahaan, atau distributor
- Jika sudah, unggah file foto KTP dengan ukuran maksimal 1 MB
- Tunggu proses verifikasi.
Bentuk e-meterai