Itu adalah fase revolusi ketenagakerjaan yang terjadi secara bertahap.
Pekerjaan yang hilang atau hancur itu diganti pekerjaan baru yang ada karena internet dan munculnya teknologi baru.
Dia menjelaskan kemungkinan bermunculan pekerjaan yang bisa dilakukan jarak jauh di masa depan, menyusul pandemi ini.
Tapi hal itu tidak berarti baik bagi semua pekerjaan juga, seperti halnya untuk pemetik buah atau yang lainnya.
(Tribunnews/Ika Nur Cahyani)
BERITA REKOMENDASI