- Palangkaraya: 58 persen
- Batam: 83 persen
Nantinya aplikasi Peduli Lindungi ini akan digunakan sebagai venue check in dalam beberapa kegiatan seperti masuk mall.
Atau kegiatan yang terkait dengan penggunaan fasilitas umum.
"Peduli Lindungi ini digunakan untuk venue chek in di beberapa kegiatan, entah itu di mall di kegiatan-kegiatan yang membutuhkan, atau masuk dalam kegiatan terkait dengan fasilitas umum," kata Airlangga dalam konferensi pers virtual di kanal YouTube Sekretariat Presiden, Senin (6/9/2021).
(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani)
Baca berita lainnya terkait Virus Corona.