TRIBUNNEWS.COM - Berikut update data Covid-19 secara global Rabu, 30 Maret 2022, pukul 14.00 WIB.
Infeksi Covid-19 saat ini mencapai 484.870.828 kasus.
Lalu 6.155.771 orang meninggal dunia dan 418.925.787 lainnya sembuh dari virus corona.
Kasus aktif yang tersebar di seluruh dunia ada 59.789.270.
Baca juga: Kepala BIN Ungkap Kunci Cegah Penularan Omicron BA.2: Perkuat Vaksinasi dan Perbaiki Gaya Hidup
Baca juga: Booster Jadi Syarat Mudik Lebaran, Kemenkes: Sekarang Warga Antre Mau Divaksin
Amerika Serikat menyumbang kasus aktif tertinggi dengan total 81.685.002 kasus, diikuti India dengan 43.023.010 kasus, kemudian Brasil 29.882.397 kasus.
Di kawasan Eropa, Perancis mencatat 25.276.508 dan Inggris dengan 20.986.170 kasus.
Berikut daftar 20 negara dengan infeksi virus corona terbanyak di dunia:
Dunia
Total kasus: 484.870.828
Meninggal: 6.155.771
Sembuh: 418.925.787
Kasus aktif: 59.789.270
1. Amerika Serikat
Total kasus: 81.685.002
Meninggal: 1.05.051
Sembuh: 64.872.142
Kasus aktif: 15.807.809
2.India
Total kasus: 43.023.010
Meninggal: 521.131
Sembuh: 42.485.534
Kasus aktif: 16.345
3. Brasil
Total kasus: 29.882.397
Meninggal: 659.294
Sembuh: 28.618.511
Kasus aktif: 604.592
4. Perancis
Total kasus: 25.276.508
Meninggal: 141.985
Sembuh: 23.092.241
Kasus aktif: 2.042.282
5. Inggris
Total kasus: 20.986.170
Meninggal: 164.974
Sembuh: 18.949.822
Kasus aktif: 1.871.374
6. Jerman
Total kasus: 20.702.930
Meninggal: 129.437
Sembuh: 16.092.900
Kasus aktif: 4.480.593
7. Rusia
Total kasus: 17.803.503
Meninggal: 368.025
Sembuh: 16.737.206
Kasus aktif: 698.272
8. Turki
Total kasus: 14.831.231
Meninggal: 97.924
Sembuh: 14.496.639
Kasus aktif: 236.668
9. Italia
Total kasus: 14.496.579
Meninggal: 159.054
Sembuh: 13.070.647
Kasus aktif: 1.266.878
10. Korea Selatan
Total kasus: 12.350.428
Meninggal: 15.423
Sembuh: T/A
Kasus aktif: T/A
11. Spanyol
Total kasus: 11.508.309
Meninggal: 102.392
Sembuh: 10.875.306
Kasus aktif: 530.611
12. Vietnam
Total kasus: 9.274.849
Meninggal: 42.358
Sembuh: 5.474.708
Kasus aktif: 3.757.783
13. Argentina
Total kasus: 9.032.162
Meninggal: 127.970
Sembuh: 8.854.645
Kasus aktif: 49.547
14. Belanda
Total kasus: 7.806.076
Meninggal: 21.924
Sembuh: 6.310.864
Kasus aktif: 1.473.288
15. Iran
Total kasus: 7.156.746
Meninggal: 140.109
Sembuh: 6.863.298
Kasus aktif: 153.339
16. Jepang
Total kasus: 6.410.635
Meninggal: 27.831
Sembuh: 5.967.961
Kasus aktif: 414.843
17. Kolombia
Total kasus: 6.084.240
Meninggal: 139.595
Sembuh: 5.917.334
Kasus aktif: 27.311
18. Indonesia
Total kasus: 6.005.646
Meninggal: 154.882
Sembuh: 5.735.055
Kasus aktif: 115.709
19. Polandia
Total kasus: 5.952.200
Meninggal: 114.939
Sembuh: 5.304.270
Kasus aktif: 532.991
20. Meksiko
Total kasus: 5.651.553
Meninggal: 322.761
Sembuh: 4.950.686
Kasus aktif: 378.106
(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)