Selain ke negeri yang berada di Asia Timur itu, Pesantren Bina Insan Mulia juga memberangkatkan ratusan lulusannya ke berbagai negara di Timur Tengah, antara lain Tunisia, Jordan, Mesir, Syiria, Oman, Sudan, dan lain-lain.
Juga mengirim ratusan lulusannya ke Eropa, antara lain Turkey, Jerman, Perancis, dan Rusia. Sisanya, Pesantren Bina Insan Mulia mengirim lulusannya ke sejumlah kampus di beberapa negara, seperti Australia, China, Malaysia, Jepang, dan lain-lain.