Baca: Mantan Pilot Citilink Mengaku Tidak Mau Lagi Terbang Saat Jalani Pemeriksaan di BNN
Para penumpang yang khawatir, melancarkan protes dan meminta pergantian pilot.
Tekad akhirnya diminta turun dari pesawat dan menjalani uji kandungan alkohol.
Hasil uji alkohol Tekad diketahui negatif, tapi ada dugaan dia menggunakan tembakau jenis tertentu yang menyebabkan sensasi saat terbang.
Dia pun dipecat dan dicabut izin terbangnya.
Petinggi maskapainya, Direktur Utama CitilinkIndonesia Albert Burhan dan Direktur Operasional Citilink Hadinoto Soedigno, turut mengajukan pengunduran diri karena peristiwa ini.
Hal itu dilakukan karena mereka merasa ikut bertanggung jawab.