Anggota TNI dan Polri diketahui menjadi korban dalam kontak senjata di Deiyai, Papua, Rabu.
Satu anggota TNI dari Kodam II Sriwijaya bernama Serda Rikson meninggal terkena panah.
Sementara tiga anggota Polri mengalami luka.
Berdasarkan informasi yang diterima Tribunnews, berikut identitas korban kontak senjata di Deiyai:
- Angggota TNI Serda Rikson (tewas terkena panah)
- Angggota TNI Sertu Sunendra (luka terkena panah)
- Angggota TNI Serka Arif (luka terkena sajam)
Baca: Tokoh Papua: Jangan Ada Diskriminasi Hukum, Pelaku Rasis Harus Ditindak
Baca: Jawab Polisi Soal Gubernur Papua Lukas Enembe Ditolak Masuk Asrama Mahasiswa Papua di Surabaya
- Anggota Polri Bripda Dedi (luka terkena panah)
- Anggota Polri Bripka Rifki (luka terkena panah)
- Anggota Polri Barada Akmal (luka terkena panah)
(Tribunnews.com/Pravitri Retno W)