Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Netanyahu Reshuffle Jabatan, Kepala Shin Bet dan IDF Bakal Jadi Target Pemecatan Selanjutnya

pimpinan pasukan Shin Bet, Ronen Bar dan kepala IDF Herzi Halevi, bakal jadi target pemecatan selanjutnya yang akan dilakukan PM Netanyahu.

Penulis: Namira Yunia Lestanti
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Netanyahu Reshuffle Jabatan, Kepala Shin Bet dan IDF Bakal Jadi Target Pemecatan Selanjutnya
MNA/screenshot
PM Netanyahu diidukan bakal melakukan reshuffle jabatan besar-besaran dengan menargetkan pimpinan pasukan Shin Bet, Ronen Bar dan Pasukan Pertahanan Israel (IDF), Herzi Halevi, 

Alasan ketiga, adalah Netanyahu yang enggan membentuk Komisi Nasional Pencari Fakta untuk peristiwa serangan Hamas  pada 7 Oktober 2023 lalu.

Pejabat Israel Protes

Merespon pemecatan sepihak yang dilakukan Netanyahu, sejumlah pimpinan Israel kompak melayangkan kritikan kepada Netanyahu.

Seperti Yair Golan, pemimpin Partai Demokratik Israel, mengeluarkan seruan kepada X, mendesak orang-orang untuk melakukan protes di jalan menyusul pemecatan Gallant.

Sementara itu, pemimpin oposisi Yair Lapid menulis di X: “Memecat Gallant di tengah perang adalah tindakan gila, saya menyerukan kepada warga Israel untuk turun ke jalan malam ini sebagai bentuk protes.”

Secara terpisah, Menteri Keamanan Nasional Israel Itamar Ben-Gvir memuji keputusan Netanyahu untuk memecat Gallant, dengan menyatakan pada X bahwa perdana menteri telah bertindak baik dengan mencopotnya dari jabatannya.

(Tribunnews.com/ Namira Yunia)

BERITA REKOMENDASI
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas