Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Cara Mencegah Stroke Melalui Makanan, Hindari Makanan Berkolesterol Tinggi Berikut Ini

Simak cara mencegah stroke melalui pilihan makanan, cobalah menghindari makanan berkolesterol tinggi, seperti daging merah, mentega, dan gorengan.

Editor: tribunsolo
zoom-in Cara Mencegah Stroke Melalui Makanan, Hindari Makanan Berkolesterol Tinggi Berikut Ini
healthline
Ilustrasi stroke di usia muda - Cara Mencegah Stroke Melalui Makanan, Hindari Makanan Berkolesterol Tinggi Berikut Ini. 

"Salad dengan komposisi tersebut tinggi kalori, lemak, dan garam. Semuanya malah dapat meningkatkan risiko stroke," kata Jaeger.

Menerapkan pola makan diet mediterania adalah cara terbaik untuk meningkatkan asupan buah-buahan dan sayuran.

Pola makan ini terbukti menjadi pilihan terbaik bagi jantung karena kaya akan daging tanpa lemak, ikan, buah-buahan, sayuran, dan biji-bijian.

2. Hindari makanan berkolesterol tinggi

Daging merah, mentega, dan gorengan dapat meningkatkan risiko stroke karena kandungan kolesterolnya yang tinggi.

Konsumsi daging putih dikatakan lebih baik dari daging merah.

Di sisi lain, saat memilih daging putih, pastikan caranya tepat.

Berita Rekomendasi

Misalnya saja, pilihlah daging ayam tanpa kulit karena kulit ayam juga tinggi kolesterol.

Lalu jika tidak ingin mengonsumsi daging, pilihlah kacang-kacangan, kacang polong, lentil, atau tahu untuk dikonsumsi.

Perhatikan pula cara mengolah makanan.

Hindari menggoreng makanan karena tinggi kolesterol.

Cara terbaik mengolah makanan adalah memanggang atau mengukus.

3. Makanan kaya omega-3

Omega-3 adalah lemak tak jenuh ganda yang termasuk lemak sehat.

Halaman
1234
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas