Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Apa Itu Insomnia? Simak Pengertian, Gejala, Jenis hingga Langkah Pengobatannya

Mengenal apa itu insomnia: berikut pengertian gejala, jenis, penyebab, hingga langkah untuk mengobatinya

Penulis: Faishal Arkan
Editor: Miftah
zoom-in Apa Itu Insomnia? Simak Pengertian, Gejala, Jenis hingga Langkah Pengobatannya
carilionclinicliving.com
Ilustrasi insomnia- Mengenal apa itu insomnia: berikut pengertian gejala, jenis, penyebab, hingga langkah untuk mengobatinya 

Insomnia jangka pendek seringkali membaik dengan sendirinya.

Sedangkan, untuk insomnia kronis, dapat dilakukan beberapa langkah pengobatan, yakni:

- Terapi Perilaku Kognitif untuk Insomnia

Terapi (CBT-I): CBT-I merupakan intervensi terstruktur singkat untuk insomnia yang membantu Anda mengidentifikasi pikiran dan perilaku yang menyebabkan atau memperburuk masalah tidur.

Tidak seperti pil tidur, CBT-I membantu Anda mengatasi penyebab mendasar dari masalah tidur Anda.

- Konsumsi Obat-obatan

Perubahan perilaku dan gaya hidup dapat membantu Anda meningkatkan kualitas tidur Anda dalam jangka panjang.

Berita Rekomendasi

Namun, dalam beberapa kasus, meminum obat tidur untuk waktu yang singkat dapat membantu Anda tidur.

Dokter menyarankan minum obat tidur hanya sesekali atau hanya untuk waktu yang singkat.

Obat tidur bukan merupakan pilihan pertama untuk mengobati insomnia kronis.

Baca juga: Apa itu Sleeping Beauty Syndrome? Kenali Gejala hingga Penyebabnya

(Tribunnews.com/Arkan)

Berita lainnya seputar insomnia


Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas