Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

GEJALA Penyakit Cacar Monyet atau Monkeypox, Termasuk Demam, Ruam, hingga Sakit Kepala

Berikut gejala-gejala dari penyakit cacar monyet, di mana saat ini terdapat satu kasus yang terkonfirmasi di Indonesia.

Penulis: garudea prabawati
Editor: Endra Kurniawan
zoom-in GEJALA Penyakit Cacar Monyet atau Monkeypox, Termasuk Demam, Ruam, hingga Sakit Kepala
cdc.gov
Penampakan cacar monyet atau monkeypox - Berikut gejala penyakit cacar monyet atau monkeypox, mulai dari demam, ruam, hingga sakit kepala. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut gejala-gejala penyakit cacar monyet atau monkeypox.

Beberapa orang memiliki gejala ringan, yang lain mungkin mengalami gejala yang lebih serius dan memerlukan perawatan di fasilitas kesehatan.

Mereka yang berisiko lebih tinggi untuk penyakit parah atau komplikasi termasuk orang-orang yang sedang hamil, anak-anak dan orang-orang yang immunocompromised.

Seperti diketahui Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengonfirmasi pasien pertama cacar monyet atau monkeypox di Indonesia.

Pasien yang terkonfirmasi tersebut berasal dari DKI Jakarta yang berjenis kelamin pria dan berusia 27 tahun. 

"Satu pasien terkonfirmasi dari DKI Jakarta, laki-laki usia 27 tahun," kata juru bicara Kemenkes Mohammad Syahril dalam konferensi pers, Sabtu (20/8/2022). 

Baca juga: Kasus Penyakit Cacar Monyet Ditemukan di Indonesia, Ini Imbauan Satgas Monkeypox IDI

Lantas seperti apa gejalanya?

Berita Rekomendasi

Dikutip Tribunnews dari WHO, gejala cacar monyet yang paling umum termasuk:

- Demam

- Sakit kepala

- Nyeri otot

- Sakit punggung

- Energi rendah

- Pembengkakan kelenjar getah bening.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas