Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Hasil Survei Charta Politika: Elektabilitas PDIP Merangkak Naik, Partai NasDem Turun

Lembaga Survei Charta Politika merilis hasil survei terkait elektabilitas partai politik (Parpol) di Indonesia pada Kamis (22/12/2022), PDIP teratas.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Sri Juliati
zoom-in Hasil Survei Charta Politika: Elektabilitas PDIP Merangkak Naik, Partai NasDem Turun
Kolase Tribunnews/Wikipedia
Ilustrasi PDI Perjuangan, Partai Gerindra dan Partai Golkar. Dalam artikel mengulas tentang hasil Survei Charta Politika terkait elektabilitas partai politik (Parpol) di Indonesia pada Kamis (22/12/2022), PDIP teratas. 

- Garuda: 0,3 persen

- Hanura: 0,2 persen

- Gelora: 0,2 persen

- PKP: 0,2 persen

- Buruh: 0,2 persen

- PKN: 0,1 persen

Baca juga: Survei: Ekonomi RI Era Jokowi Dinilai Lebih Baik Ketimbang Saat SBY, Tapi Mayoritas Minta Reshuffle

Elektabilitas Partai Nasdem Merosot

Berita Rekomendasi

Yunarto menjelaskan, perolehan suara Partai Nasdem pada survei Desember 2022 ini, justru mengalami angka penurunan.

Padahal, Nasdem sudah mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai Capres 2024 pada Oktober 2022 lalu.

"Ada penurunan yang terjadi, tadinya ada situasi kenaikan dari rilis bulan November setelah 3 Oktober terjadi Deklarasi oleh Nasdem terhadap Anies Baswedan. Kita tahu diikuti berbagai macam gerakan konsolidasi di beberapa daerah."

"Tapi, ternyata di survei kita sekarang (Nasdem) mengalami penurunan di angka 4,3 persen," kata Yunarto, dilansir Kompas.com.

Sebagai informasi, survei Charta Politika dilaksanakan secara wawancara tatap muka pada 8-16 Desember 2022.

Total sampel responden yang diwawancarai secara valid berjumlah 1.220 orang.

Adapun margin of error survei ini diperkirakan 2,82 persen.

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS, Kompas.com/Adhyasta Dirgantara)

Simak berita lainnya terkait Pemilu 2024

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas