Alasan 4 Polisi Pangkat Kombes Datangi Habib Rizieq: Sampaikan Cooling System Jelang Pemilu 2024
Tokoh organisasi Front Persaudaraan Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab mengungkap alasan mengapa ia didatangi oleh 4 polisi berpangkat kombes.
Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Sri Juliati
Tangkap layar kanal YouTube Islamic Brotherhood Television
Mantan Pimpinan FPI, Habieb Rizieq Shihab, saat menghadiri acara Reuni 212 di Masjid At-Tin, Jakarta Timur, Jumat (2/12/2022) pagi. | Tokoh organisasi Front Persaudaraan Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab mengungkap alasan mengapa ia didatangi oleh 4 polisi berpangkat kombes.
Karyoto mengatakan pihak kepolisian dalam hal ini akan memastikan pengamanan agar terciptanya Pemilu yang damai dan kondusif.
"Apalagi yang dibilang tokoh, cooling itu mendinginkan kita ajak pemilu damai pemilu yang kondusif, ini kan pesta rakyat pesta demokrasi semua rakyat harus happy," ucapnya.
Sebagian artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Serukan Coblos Anies dan Didatangi Polisi, Habib Rizieq: Kalau Pemilu Curang, Rakyat Akan Marah.
(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Abdi Ryanda Shakti)(WartakotaLive.com/Nuri Yatul Hikmah)
Baca berita lainnya terkait Pemilu 2024.
Berita Rekomendasi