Dinas Perhubungan DKI Lakukan Survei Terkait Program OK OTrip di Tanah Abang
"Sekarang lagi proses review rupiah per kilometer, kemarin sudah kita sepakati sama-sama masalah terkait jarak tempuh,"
Editor: Adi Suhendi
Langkah awal hasil rapat dengan para sopir angkutan umum akan ada pengurangan jumlah armada dari 200 menjadi 92.
Sisanya akan ditanyakan terkait fisik kendaraan, data, dan surat kendaraan.
menurut dia jumlah ideal rata-rata angkutan umum adalah 90 armada per trayek.
Banyaknya jumlah pengurangan armada bukan berarti sopir angkutan umum terkena dampak pengurangan tersebut.
"Nggak bakal kena dong, Sopirnya kan 200. Tapi kan selama ini satu (armada), kami kan dua sopirnya sehari," jelas Andri.
Ia berencana jika OK OTrip berjalan dengan baik Dishubtrans akan siapkan Angkutan Malam Hari (AMARI).
Berita Rekomendasi