Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Chef Harada Tutup Usia, Ayumi Harada: Papa Benar-benar Hebat

Chef Harada menghembuskan nafas terakhirnya. Kabar ini diketahui dari akun Instagram putrinya, Ayumi Harada.

Editor: ade mayasanto
zoom-in Chef Harada Tutup Usia, Ayumi Harada: Papa Benar-benar Hebat
Instagram
Chef Harada 

TRIBUNJAKARTA.COM, JAKARTA - Kabar duka datang dari Hiromitsu Harada atau yang lebih dikenal Chef Harada.

Chef Harada menghembuskan nafas terakhirnya pada senin (19/3/2018) pukul 02.15 WIB.

Kabar ini diketahui dari akun Instagram putrinya, Ayumi Harada.

Ia mengunggah fotonya bersama sang ayah, dengan menuliskan keterangan kalau papanya adalah seorang yang hebat.

Ayumi juga mengatakan kalau tidak akan ada yang bisa menggantikan posisi ayahnya.

"Dear Papa, Ayumi melihat perjuangan papa dari awal. Semakin Hari Ayumi melihat kemajuan dan semangat Papa, Semakin Ayumi Cinta kepada papa.Papa bener benrer Hebat." tulis Ayumi dikutip dari laman Instagramnya.

>>> Halaman Berikutnya <<<

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas