Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Peringati Hari Buruh, KSBSI Soroti Banyaknya Pekerja Outsourcing

Kurang lebih 2.000 anggota KSBSI yang ikut dalam peringatan hari buruh dan akan menggelar aksi di depan Istana dan patung kuda

Penulis: Taufik Ismail
Editor: Imanuel Nicolas Manafe
zoom-in Peringati Hari Buruh, KSBSI Soroti Banyaknya Pekerja Outsourcing
TRIBUNNEWS/VINCENTIUS JYESTHA
Massa buruh FSP LEM SPSI memadati di depan pintu masuk gedung DPR/MPR, Selasa (1/5/2018). 

Dwi juga menyebut Perpres tersebut hanya sebatas administrasi saja.

"Kami belum bersikap karena belum final. Kami harus melihat dulu perbedaannya dengan Perpres sebelumnya di era Pak SBY," paparnya.

Sementara itu, Ketua KSBSI DPC DKI Jakarta, Alson Naibaho mengatakan, peringatan May Day harus disikapi dengan baik oleh pemerintah.

Baca: FSPASI: Kami Pasti Tidak Pilih Jokowi di 2019

Selain merumuskan upah dan penghidupan yang layak bagi buruh, juga meningkatkan lapangan pekerjaan. Mengingat saat ini terdapat kurang lebih 7 juta Jiwa.

"Kondisi ini juga menimbulkan makin maraknya penyedia-penyedia tenaga kerja (outsourching), dan maraknya sistem buruh kontrak," pungkasnya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas