Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tegaskan 'Titipan' di Rekrutmen CPNS 2018 Tidak Ada, Bupati Jember Berani Jamin Jika Itu Penipuan

Bupati Jember, Faida menegaskan tidak ada istilah 'titip-titipan' dalam proses rekrutmen CPNS 2018 di Kabupaten Jember.

Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Tegaskan 'Titipan' di Rekrutmen CPNS 2018 Tidak Ada, Bupati Jember Berani Jamin Jika Itu Penipuan
TRIBUNNEWS.COM/TRIBUNNEWS.COM/FX ISMANTO
Bupati Jember dr. Hj. Faida, MMR, kunjungi Kantor Tribun Jakarta, yang disambut oleh Wakil Dirkel Group of Regional Newpaper Febby Mahendra dan Pemred Warta Kota Ahmad Subechi serta awak media Tribun, Kamis (9/3/2017) di Jakarta. TRIBUNNEWS.COM/FX ISMANTO 

TRIBUNNEWS.COM - Bupati Jember, Faida menegaskan tidak ada istilah 'titip-titipan' dalam proses rekrutmen CPNS 2018 di Kabupaten Jember.

"Jika ada yang narik dan ngaku-ngaku itu timnya bupati, saya pastikan itu nipu, pungli. Jadi jangan dilayani," tegas Faida, Jumat (28/9/2018).

Dirinya menegaskan tidak ada titipan CPNS dalam rekrutmen di Jember.

Pernyataan ini secara tegas disampiakan Faida di depan 500 orang jemaah di acara Istighosah dan Bershalawat Bersama Bupati Jember Faida di Pendopo Wahyawibawagraha Jember, Kamis (27/9/2018) malam.

Baca halaman selanjutnya >>>>>>>>>>

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas