Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Malaysia Tawarkan Beasiswa S2, Ada Tunjangan Bulanan Rp 5 Juta

Pemerintah Malaysia kembali membuka program beasiswa untuk lulusan S1 hingga S2 yang ingin melanjutkan studi di sejumlah universitas Malaysia.

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Malaysia Tawarkan Beasiswa S2, Ada Tunjangan Bulanan Rp 5 Juta
The Guardian/AP/Joshua Paul
Seorang penjaga keamanan berjaga di area kompleks Menara Kembar Petronas, Kuala Lumpur, Malaysia. 

8. Environmental Studies (Studi Lingkungan).

9. Health, not including nursing, medicine, clinical pharmacy (Kesehatan, tidak termasuk perawatan, obat-obatan, farmasi klinis).

Syarat pelamar

1. Usia tidak lebih dari 40 untuk program S2 dan 45 tahun untuk S3.

2. Untuk gelar S2, pelamar harus mendapatkan nilai IPK minimal 3,5 pada gelar S1.

3. Bukti asli Kemahiran Bahasa Inggris IETLS 6,5/ TOEFL PBT 580/ TOEFL CBT 230/ TOEFL IBT 92.

4. Proposal tertulis dengan minimal 1.000 kata yang relevan dengan bidang studi.

Berita Rekomendasi

5. Melengkapi dokumen yang diperlukan.

Pendaftaran

1. Pelamar disarankan untuk melihat informasi seputar beasiswa dan pendaftaran ke portal resmi Departemen Pendidikan Malaysia (MOE) di https://biasiswa.moe.gov.my/INTER/index.php.

2. Format dokumen yang diperlukan bisa diunduh pada link https://biasiswa.moe.gov.my/INTER/download.php.

3. Dokumen endorsement dapat diajukan kepada kantor Kedutaan Besar Malaysia di Jakarta.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Beasiswa S2 Malaysia, Usia Maksimal 40 dan Tunjangan Bulanan Rp 5 Juta"

Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas