Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cerita TKI Jalan Kaki dari Malaysia ke Indonesia Melewati Hutan Belantara Kalimantan

Syamsuddin nekat berjalan kaki melewati hutan belantara di wilayah perbatasan Indonesia-Malaysia karena kecewa merasa ditipu saat kerja di negeri jira

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Cerita TKI Jalan Kaki dari Malaysia ke Indonesia Melewati Hutan Belantara Kalimantan
ist
Ilustrasi hutan 

Terlebih lagi, Hutan Krayan termasuk salah satu hutan yang masih lestari dan masih terjaga sehingga menjadi kendala lain dari petugas penyelamat.

Hal yang bisa dilakukan pos SAR Nunukan adalah berupaya menghubungi dan berkoordinasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) di Krayan.

"Lokasinya jauh sekali kalau dari Nunukan, kita koordinasi dengan BPBD di sana juga, kami pantau saja dan terakhir ada laporan dari keluarganya yang menelepon kami kalau Syamsuddin sudah ditemukan selamat," katanya.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tertipu di Malaysia, Syamsuddin 8 Hari Jalan Kaki Menyusuri Hutan Krayan, Berbekal Air, Garam, dan Vetsin"

Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Cerita Syamsuddin yang Selamat Usai 8 Hari Susuri Hutan Kalimantan Demi Kabur dari Malaysia

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas